FAKULTAS Pertanian (Faperta) Universitas Tanjungpura (Untan) Pontianak menjalin kerjasama dengan Aliansi Organis Indonesia (AOI). Penandatanganan kerjasama ini dilakukan Dekan Faperta Untan Prof Dr Ir Hj Denah Suswati MP IPU dengan Direktur AOI Sukmi Alkausar, usai Focus Group Discussion (FGD) di Ruang Sidang Faperta, Kamis 27 Juni 2024. Kerjasama Faperta Untan dengan AOI ini dalam...Read More
TAHUN ini, 4 mahasiswa Program Studi (Prodi) Megister Ilmu Tanah (MIT) Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Tanjungpura (Untan) Pontianak bakal menuntaskan studinya. Demikian diungkapkan Ketua Program Studi (Kaprodi) MIT Faperta Untan Pontianak, Dr Urai Suci YVI SP MP, Rabu 19 Juni 2024. Menurut Urai Suci, apabila 4 mahasiswa tersebut lulus, berarti sejak Prodi MIT Faperta...Read More
PRODI FAPERTA EXPO 2024 Hallo Semua! Yuk, hadiri acara Prodi FAPERTA Expo yang akan berlangsung pada: Tanggal: 8-9 Juni 2024 Waktu : Mulai pukul 08.00 s.d. 17.00 WIB Tempat: Aula Agroeduwisata, FAPERTA UNTAN Program Studi yang Ditampilkan: D3 Budidaya Tanaman Perkebunan S1 Agribisnis S1 Agroteknologi S1 Ilmu dan Teknologi Pangan S1 Ilmu Tanah S1 Manajemen...Read More
FAKULTAS Pertanian (Faperta) Universitas Tanjungpura (Untan) Pontianak menggelar Jalan Sehat Civitas Akademika Faperta untuk memeriahkan Peringatan Hari Jadi Faperta (HJF) yang ke-61, di depan Gerbang Agroeduwisata Faperta, Minggu 9 Juni 2024 pukul 06.00 WIB. Seluruh Dosen, Tenaga Kependidikan (Tendik) dan keluarga serta Civitas Akademika Faperta diharapkan berpartisipasi dalam kegiatan yang bertabur doorprise menarik ini. ...Read More
FAKULTAS Pertanian (Faperta) Universitas Tanjungpura (Untan) Pontianak memberikan pembekalan kepada mahasiswa yang menjadi peserta Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Semester Genap Tahun Akademik (TA) 2023/2024. Menurut Dekan Faperta Untan, Prof Dr Ir Hj Denah Suswati MP IPU, program MBKM kali ini merupakan tahun ketiga. Selama ini berjalan dengan baik. “Mudah-mudahan untuk semester ini...Read More
Assalamu’alaikum Wr Wb. Salam Sejahtera, Berikut ini adalah undangan online untuk agenda Pembukaan dan Pembekalan Mahasiswa Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Tanjungpura (Untan) Semester Genap Tahun Akademik (TA) 2023/2024 pada: Hari, Tanggal: Selasa, 13 Februari 2024 Jam: 08.30 s.d. selesai Link: https://bit.ly/PembekalanMBKMFaperta Harap kehadirannya tepat waktu agar kegiatan bisa berjalan optimal....Read More
DEKAN Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Tanjungpura (Untan) Pontianak, Prof Dr Ir Hj Denah Suswati MP IPU terpilih sebagai Ketua Badan Kerja Sama-Perguruan Tinggi Negeri (BKS-PTN) Wilayah Barat Bidang Ilmu Pertanian. Denah Suswati terpilih sebagai Ketua BKS-PTN ketika Rapat Pra Semirata BKS-PTN Wilayah Barat Bidang Ilmu Pertanian, di Fakultas Pertanian Universitas Palangkaraya, Senin 5 Februari 2024....Read More
KABAR gembira bagi mahasiswa yang hendak mengikuti Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Fakultas Pertanian (Faperta) Untan Semester Genap Tahun Akademik (TA) 2023/2024. Peluang untuk lolos menjadi peserta Program MBKM yang menjamin masa depan, semakin luas. Pasalnya terjadi penambahan mitra Faperta Untan serta kuota peserta. Berdasarkan pengumuman Dekan Faperta Untan, Prof Dr Ir Denah...Read More